| 1 komentar ]

1 November

> 1 November adalah hari ke-305 (hari ke-306 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
> Gustaaf Willem baron van Imhoff, seorang Gubernur-Jendral Hindia-Belanda meninggal dunia di Batavia pada tahun 1750. Kala itu ia masih menjabat.

2 November
> 2 November adalah hari ke-306 (hari ke-307 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
> James Knox Polk, presiden Amerika Serikat ke-11 meninggal dunia pada tahun 1795.

3 November
> 3 November adalah hari ke-307 (hari ke-308 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
> 2004 - Pemilu Presiden AS: Calon dari Partai Republik adalah George W Bush yang berpasangan dengan Dick Cheney, sedangkan calon dari Partai Demokrat adalah John Kerry berpasangan dengan John Edwards.

4 November
> 4 November adalah hari ke-308 (hari ke-309 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
> Peristiwa
1869 - Nature, salah satu majalah ilmiah tertua dan yang paling disegani, diterbitkan untuk pertama kalinya
1918 - Revolusi Jerman dimulai saat empat puluh ribu pelaut merebut pelabuhan di Kiel
1979 - Krisis sandera Iran: Kelompok radikal Iran merebut kedubes AS di Teheran dan menyandera penghuninya selama 444 hari
1995 - Perdana Menteri Israel Yitzhak Rabin terluka parah dalam sebuah unjuk rasa damai di Tel Aviv oleh Yigal Amir

> Meninggal
1964 - Agus Salim di Jakarta (l. 1884)
1995 - Yitzhak Rabin, Perdana Menteri Israel (l. 1922)

5 November
> 5 November adalah hari ke-309 (hari ke-310 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

6 November
> 6 November adalah hari ke-310 (hari ke-311 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Peristiwa
1157 - Kakawin Bharatayuddha, dalam bahasa Jawa Kuna, selesai ditulis oleh mpu Panuluh dan mpu Sedah atas perintah Prabu Jayabhaya
1963 - Duong Van Minh secara resmi mengambil alih pemerintahan di Vietnam Selatan beberapa hari setelah pembunuhan terhadap Presiden Ngo Dinh Diem

> Kelahiran
1494 - Suleiman yang Hebat, Sultan Ottoman (w. 1566)
1661 - Raja Carlos II dari Spanyol (w. 1700)
1814 - Adolphe Sax, penemu asal Belgia (w. 1894)
1841 - Armand Fallières, Presiden Perancis (w. 1931)
1860 - Ignace Paderewski, pianis, komponis, dan presiden Polandia, (w. 1941)
1861 - James Naismith, penemu olahraga bola basket asal Kanada (w. 1939)
1949 - Siti Fadilah Supari, Menteri Kesehatan Indonesia dalam Kabinet Indonesia Bersatu

> Meninggal
1231 - Kaisar Tsuchimikado dari Jepang (l. 1196)
1836 - Raja Charles X dari Perancis (l. 1757)
1893 - Peter Ilyich Tchaikovsky, komponis Rusia (l. 1840)
1925 - Khai Dinh, Kaisar Vietnam
1964 - Hans von Euler-Chelpin, kimiawan kelahiran Jerman, penerima Penghargaan Nobel (l. 1863)
1908 - Cut Nyak Dhien, pahlawan Indonesia (l. 1848)

7 November
> 7 November adalah hari ke-311 (hari ke-312 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Peristiwa
1917 - Pemimpin Bolshevik, Vladimir Lenin memimpin sebuah kudeta melawan Pemerintahan Sementara Rusia yang dipimpin Alexander Kerensky, sekaligus memulai Revolusi Oktober (sebenarnya terjadi pada tanggal 25 Oktober 1917, menurut tarikh Kalender Julian)
1945 - Majelis Syuro Muslimin Indonesia (MASYUMI) didirikan di Yogyakarta

> Kelahiran

1867 - Marie Curie, kimiawan Polandia, penerima Penghargaan Nobel (w. 1934)
1879 - Lev Trotski, politikus Rusia (w. 1940)
1888 - Venkata Raman, fisikawan India, penerima Hadiah Nobel Fisika (w. 1970)
1913 - Albert Camus, filsuf dan penulis Perancis (w. 1960)
1935 - W.S. Rendra, penyair Indonesia

> Meninggal
1823 - Rafael del Riego, jenderal dan politikus liberal Spanyol (l. 1784)
1963 - Djuanda Kartawidjaja, Perdana Menteri Indonesia (l. 1911)

8 November
> 8 November adalah hari ke-312 (hari ke-313 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

9 November
> 9 November adalah hari ke-313 (hari ke-314 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Peristiwa
1938 - Kristallnacht terjadi di Jerman. Pada peristiwa ini terjadi huru-hara yang diorganisasi oleh kaum Nazi untuk menyerang warga Jerman keturunan Yahudi. Dilaporkan 91 orang tewas.
1989 - Tembok Berlin yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur dibuka oleh pemerintah Jerman Timur

10 November
> 10 November adalah hari ke-314 (hari ke-315 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Peristiwa
1945 - Batas akhir yang diultimatumkan Mayor Jenderal Mansergh supaya Surabaya menyerah kepada sekutu. Kini diperingati sebagai Hari Pahlawan.
1963- Games of New Emerging Forces (GANEFO) diadakan di Jakarta, diikuti oleh 48 negara Asia, Afrika, Eropa Timur dan Amerika Latin

11 November
> 11 November adalah hari ke-315 (hari ke-316 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Kelahiran
1785, Diponegoro lahir di Yogyakarta
1973, Prof. Pantur Silaban PhD. lahir di Sidikalang - Dairi

> Meninggal
2004 - Yasser Arafat

> Hari besar dan peringatan
HUT Akademi Militer

12 November
> 12 November adalah hari ke-316 (hari ke-317 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Meninggal
Christoffel van Swol, Gubernur-Jendral Hindia-Belanda meninggal pada tahun 1718.

13 November
> 13 November adalah hari ke-317 (hari ke-318 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

15 November
> 15 November adalah hari ke-319 (hari ke-320 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

> Kelahiran
1935 - Try Sutrisno, Wakil Presiden Republik Indonesia ke-6

> Hari besar dan peringatan Indonesia
HUT Korps Marinir
HUT Kodik TNI AU

Sumber: Wikipedia.

1 komentar

Anonim mengatakan... @ 2 November 2008 pukul 23.16

ada yg ketinggalan mas....!


bulan nov. juga hari ultah pacar ane, ngapa kagak diikutkan nulis mas...? what heppened ?

Posting Komentar